Maia Estianty Tumbang, dilarikan ke IGD

HALODAYAK.COM – Penyanyi Maia Estianty dilarikan ke IGD karena mengalami serangan GERD. Maia mengaku ini pertama kali dirinya mengalami terkena GERD. “Mamaknya tumbang, dianter ke IGD ama anak bontot tengah malam,” kata Maia di akun Instagramnya, dikutip Minggu (27/3/2022). Dalam unggahan tersebut, tampak Maia yang mengambil foto selfie, telah dipasangi selang infus di tangan kanannya.

Di sebelah kanan Maia, yang mengenakan jaket hitam dan masker, tampak anak bungsunya Dul Jaelani. GERD atau refluks gastroesofagus yang dialami istri Irwan Mussry ini merupakan penyakit asam lambung kronis. Kondisi ini terjadi akibat kondisi asam lambung yang telah cukup parah. (EL)

Related Articles

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

ikuti kami di

5,928FansSuka
11,220PengikutMengikuti
3,002PelangganBerlangganan

berita terakhir