Polsek Pantai Lunci Sosialisasi Cegah Karhutla Lewat Spanduk

Halodayak.com – Polres Sukamara – Personel Polsek Pantai Lunci, Polres Sukamara, jajaran Polda Kalteng melaksanakan kegiatan sosialisasi, penyuluhan dan himbauan untuk mencegah kebakaran hutan dan lahan (karhutla) lewat spanduk.

Patroli tersebut dilaksanakan oleh personel piket Polsek Pantai Lunci di Desa Sungai Cabang Barat, Kecamatan Pantai Lunci Kabupaten Sukamara, Provinsi kalteng, Minggu (23/10/2022) siang.

Sosialisasi diisi pemasangan spanduk imbauan karhutla serta memberikan edukasi dan pemahaman tentang larangan membuka kebun dengan cara dibakar.

“Jika membuka hutan atau lahan dengan cara dibakar bisa merusak ekosistem, pencemaran udara, gangguan kesehatan dan juga ada sanksi hukuman pidana bagi masyarakat yang melakukannya,” Terang Kapolsek Pantai Lunci.(RM)

Related Articles

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

ikuti kami di

5,928FansSuka
11,220PengikutMengikuti
3,002PelangganBerlangganan

berita terakhir